<
Repository
BUKU AJAR ILMU BIOMEDIK DASAR

ABSTRAK : Buku Dosen - BUKU AJAR ILMU BIOMEDIK DASAR Tahun 2023

Link URL : #


Bahasa : Indonesia

Kata Kunci : Biomekanika berasal dari kata Yunani Kuno yaitu “Bio” artinya kehidupan dan “mechanike” artinya mekanika. Mekanika adalah salah satu canbang ilmu fisika yang mempelajari tentang gerakan dan perubahan bentuk materi yang diakibatkan oleh gangguan me

FILE Deskripsi Format
BUKU AJAR ILMU BIOMEDIK DASAR Biomekanika berasal dari kata Yunani Kuno yaitu “Bio” artinya kehidupan dan “mechanike” artinya mekanika. Mekanika adalah salah satu canbang ilmu fisika yang mempelajari tentang gerakan dan perubahan bentuk materi yang diakibatkan oleh gangguan mekanik/ gaya. Biomekanika adalah kombinasi antara disiplin ilmu mekanika terapan, ilmu biologi dan fisiologi yang menyangkut tubuh manusia. Biomekanika menerapkan hukum – hukum mekanika terhadap struktur tubuh terutama sitem lokomotor/ perpindahan gerak tubuh yang melibatkan massa tubuh seperti posisi jongkok yang mempertimbangkan posisi dan atau gerakan kaki, pinggul, lutut, punggung, bahu dan lengan. Biomekanika juga mempelajari tentang tentang gerakan tubuh yang hidup, termasuk bagaimana otot, tulang, tendon, dan ligament bekerjasama untuk menghasilkan gerakan.